Pantai Teluk Penyu Cilacap
Di Indonesia sendiri ada banyak sekali tempat wisata yang sangat indah. Kalau mau di hitung mungkin ratusan bahkan ribuan. Berbekal pengalaman pribadi dan beberapa rekan, kami merangkum semuanya dan menuangkannya dalam situs Seputar Objek Wisata (SOW). Sebuah situs sederaha yang mengulas tentang plesiran alias dolan. Nah kesempatan kali ini kami akan coba mengupas tentang "Pantai Teluk Penyu Cilacap" yang mungkin saat ini sedang Anda cari. Baiklah tanpa berpanjang kata, yuk langsung disimak ulasan lengkapnya dibawah ini.
Pembahasan Lengkap Pantai Teluk Penyu Cilacap
Apakah iya ada penyunya? ya belum tentu. Teluk penyu merupakan pantai indah yang berada di cilacap, selain menjadi destinasi wisata teluk penyu juga sebagai dermaga para nelayan di wilayah tersebut. |
Teluk Penyu Cilacap
Kendati lokasinya di dekat pulau nusakambangan, bukan berarti tempat ini sepi. Karena ke eksotisan tempatnya, banyak wisatawan lokal atau masyarakat sekitar yang sering menghabiskan masa liburan ditempat ini. Selain bisa menikmati pantai, pengunjung bisa berkunjung kesalah satu tempat yaitu pulau nusakambangan yang dibuka untuk umum. Tempat ini selain menjadi daerah wisata juga sebagai dermaga bagi para nelayan.
Dari pantai ini juga wisatawan dapat berkunjung ke pulau nusakambangan dengan mengendarai kapal. Minat wisatawan untuk melanjutkan perjalanan ke pulau nusakambangan juga cukup banyak, karena biaya transport kapal cukup murah. Hanya membayar beberapa rupiah saja, wisatawan akan diantarkan ojek laut ke pulau nusakambangan.
[artikel number=3 tag=”wisata-pantai”]
Rangkuman |
Kegiatan Populer: Foto foto, berlayar dengan kapal. |
Jam Buka: 24 jam |
Harga Tiket: HTM Gratis | Parkit 5 ribu |
Kontak: – |
Penginapan: – |
Alamat: Cilacap, Cilacap Sel., Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah |
Peta Lokasi: Teluk Penyu Cilacap |
Galeri Foto Teluk Penyu Cilacap
Galeri foto dan video Teluk Penyu dibawah bisa jadi refensi dan pertimbangan buat kamu sebelum memutuskan untuk berkunjung ketempat ini. Salah satu tempat foto paling populer adalah bagian bangunan seperti jembatan yang menjulur panjang ke arah tengah laut.
Berapa rating yang kamu berikan untuk teluk penyu?
Nah itu saja tentang teluk penyu, jika anda punya kesempatan berlibur, datang aja kelokasi ini, lumayan lah buat rekreasi.
Selesai sudah ulasan tentang Pantai Teluk Penyu Cilacap Semoga saja uraian diatas dapat menjawab rasa penasaran Anda yang mungkin saat ini sedang mencari informasi tersebut. Terima kasih kami ucapkan kepada sobat pembaca seputarobjekwisata. blogspot. com yang sudah berkenan mampir kesitus kami. Sampai jumpa di postingan selanjutnya dan jangan lupa bahagia. ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Komentar
Posting Komentar